Kumpulan Nomor SMS Center Operator Seluler

10:51:00 PM
Sms Center / Pusat Layanan sms / mmsc adalah sebuah nomor telepon yang di sediakan untuk mengelolah pesan singkat di android. Jika handphone yang kalian gunakan mengalami kehilangan nomor sms center, maka yang terjadi adalah handphone yang kalian gunakan tidak bisa di gunakan untuk mengirim pesan singkat. Handphone yang kalian hanya dapat menerima pesan masuk saja.

Jika Handphone yang kalian gunakan bermasalah dengan nomor center yang telah hilang dari pengaturannya. Maka yang harus kalian lakukan adalah mengatur ulang atau memasukkan kembali nomor sms center yang sesuai untuk operator seluler kalian. Untuk mendapatkan nomor sms center sebenarnya kalian dapat menghubungi pusat layanan atau pusat bantuan dari operator seluler yang kalian gunakan.

Nomor Sms Center tidak sama dengan nomor telepon seperti cek pulsa, bonus ataupun pusat bantuan. Tetapi nomor center ini terdiri dari 12 angka ataupun kurang (sama seperti nomor telepon biasa) yang menggunakan kode area.

Kumpulan Nomor Sms Center Operator Seluler Indonesia

 
Kumpulan Nomor Sms Center
SMS Center

Adapun operator seluler Indonesia tentunya memiliki pusat layanan sms (sms center) yang berbeda-beda setiap operator selulernya. Berikut ini adalah nomor sms center operator seluler Indonesia yang saya dapatkan dari berbagai sumber :

Sms Center Three (3)

  •  +6289644000001  

Indosat IM3

  • +62855000000

Indosat Mentari

  • +62816124
  • +62816125
  • +62816126
  • +62816127
  • +62816128

AS

  • +6281100000

Axis

  • +628315000031
  • +628315000032

XL

  • +62818445009
  • +628184450095

Simpati

  • +6281100000

Smartfren

  • +628811223344
Keterangan : Untuk Indosat Mentari, Axis dan XL. Silakan kalian coba satu persatu.

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Konversi Code
Disqus
Silahkan Berkomentar Dengan